Inilah Perbedaan iPhone Garansi iBox, Inter, dan TAM


Perbedaan iPhone Inter, iBox/TAM, dan Resmi ilmuHP

Perbedaan iphone garansi resmi dan distributor kedua juga bisa dilihat dengan jelas dari lamanya masa garansi. Jika anda membeli iPhone garansi resmi, lama garansi yang anda dapatkan adalah 1 tahun. Sedangkan untuk garansi distributor, lamanya berbeda-beda sesuai dengan ketentuan dari distributornya. Semakin bonafit distributornya, biasanya.


Promo IPHONE 11 IBOX 64GB 128GB 256GB GARANSI RESMI TAM BLACK WHITE RED 128GB DISCOUNT

Mencari informasi mengenai garansi atau paket AppleCare - Apple Support (ID) Jika Anda lupa kata sandi ID Apple. Jika Anda lupa kode sandi untuk iPhone, iPad, atau iPod touch, atau perangkat Anda dinonaktifkan. Melihat, mengubah, atau membatalkan langganan. Memperbarui iPhone, iPad, atau iPod touch. Hubungi Dukungan Apple.


Cara Cek Garansi Iphone Ibox & Internasional, dan Cara Cek Masa Garansi Iphone

1. Cara cek garansi iPhone resmi. Untuk melakukan cara cek garansi iPhone ini, konsumen perlu mengetahui terlebih dahulu nomor seri iPhone miliknya. Nomor seri iPhone dapat diperoleh dengan memilih menu Mengenai di menu Umum pada Pengaturan Perangkat di iPhone. Kemudian ikuti cara cek garansi iphone resmi berikut ini seperti dilansir dari laman.


Iphone Garansi Tam Iphone World

2. Garansi iBox dengan TAM. Mungkin garansi TAM sudah cukup familiar bagi kamu yang dulu pernah membeli Blackberry. Bisa dikatakan, TAM merupakan garansi resmi yang beredar selain ibox. Jadi, jika kamu membeli iphone dan mendapatkan garansi dari TAM, selain kamu bisa klaim ke TAM, kamu juga bisa klaim di seluruh garai ibox yang tersebar di.


Cek Garansi iPhone Resmi sebelum kamu membeli iPhone 2020

Garansi ini tidak berlaku: (a) untuk komponen yang habis pakai, seperti baterai atau lapisan pelindung yang dirancang untuk habis terpakai seiring waktu, kecuali kerusakan disebabkan oleh cacat materi atau cacat produksi; (b) untuk kerusakan fisik, termasuk namun tidak terbatas pada goresan, penyok, dan patahnya plastik pada port, kecuali.


Cara Cek Iphone Garansi Resmi ibox atau Inter YouTube

Dikutip dari laman resmi Apple, garansi iPhone berlaku selama 1 tahun sejak tanggal perangkat tersebut dibeli (garansi terbatas 1 tahun Apple). Garansi 1 tahun juga berlaku untuk iPhone garansi iBox, eraspace, dan digimap. Ketiganya merupakan toko/diler sekaligus distributor yang telah mendapatkan hak resmi dari pihak Apple untuk menjual produk.


Jual Iphone 7 Plus 128GB Silver Garansi Resmi TAM iBox BNIB Timer 00 di lapak Ilham Boam start_fresh

Di negara Indonesia terdapat 4 kode seri yang menunjukan kalau iPhone tersebut merupakan iPhone garansi resmi Indonesia. Berikut adalah kode iPhone Indonesia. KODE IPHONE PROVIDER; PA/A: XL:. Apakah Bisa Merubah Kode Negara iPhone.. sama-sama bagus kak kalau yang resmi indo dari ibox atau tam. Hapus. Balasan. Balas. Balas. Unknown 20.


Cara Cek Garansi iPhone Resmi atau Distributor

Perbedaan Utama iPhone Garansi iBox, Inter, dan TAM. iBox dan TAM adalah reseller resmi dari Apple yang dimiliki oleh perusahaan induk bernama Erajaya Swasembada (Erafone), jadi bisa disimpulkan kalau membeli iPhone dari garansi iBox, TAM, dan Erafone artinya sama saja. Sedangkan garansi Internasional adalah produk yang biasanya dibeli dari.


Perbedaan Iphone Garansi TAM dan iBox Tekno Clarity

Perbedaan iPhone resmi Indonesia dan "ex-inter". 1. Asal peredaran barang. iPhone "ex-inter" diedarkan di Indonesia melalui dua cara, yakni diimpor oleh pengecer dan dibawa dari luar negeri oleh pengguna secara pribadi. Untuk iPhone "ex-inter" yang diimpor pengecer, biasanya berasal dari Singapura. Sedangkan iPhone "ex-inter.


iPhone 11 64GB Black TAM Garansi Resmi TOPSELL

Klaim garansi ini memiliki jangka waktu hingga 1 tahun sejak tanggal pembelian. Contoh case nya kamu membeli iPhone dari Blibli Apple Authorized Reseller di Indonesia, kemudian terdapat kendala saat berada di Kanada maka kamu bisa mendapatkan Pelayanan Servis dari Apple Service Center di Kanada (negara setempat).


iPhone 11 128GB TAM Garansi Resmi TOPSELL

Cara Membedakan iPhone yang Berasal dari iBox/TAM, Digimap, dan GDN. 1. Pertama buka aplikasi "Pengaturan" iPhone. 2. Kemudian masuk ke menu "Umum" lalu menu "Mengenai". 3. Jika sudah, silakan cari dan perhatikan menu "Nomor Model" kemudian perhatikan dua huruf sebelum tanda garis miring "/". PA/A merupakan Nomor Model yang menandakan bahwa.


CARA CEK IPHONE GARANSI IBOX ATAU INTER YouTube

Garansi Resmi Apple: Garansi TAM adalah garansi resmi yang disediakan oleh distributor resmi Apple di Indonesia. Ini berarti Anda dapat yakin bahwa garansi ini diakui dan dijamin oleh Apple Inc. sebagai produsen iPhone. Waktu Garansi: Garansi TAM biasanya memiliki masa garansi selama 1 tahun setelah pembelian. Selama periode ini, Anda dapat.


Cara Cek Garansi iPhone, Apakah Masih Aktif atau Sudah Habis? Caracek

Untuk mendapatkan garansi iPhone yang resmi dari Apple, kamu harus membeli unit iPhone di gerai resmi yang ada di Indonesia. Untuk cara klaim garansinya, kamu bisa melakukannya di Indonesia maupun negara lain karena sifatnya internasional.. Setelah mengetahui IMEI, barulah kamu dapat mengecek garansi iPhone, apakah asli atau tidak serta.


Jual APPLE iPhone 14 Pro 256GB GARANSI RESMI iBox TAM Shopee Indonesia

Kelebihan: Memiliki harga yang sedikit lebih murah dari iPhone Resmi iBox. Biasanya produk iPhone terbaru lebih cepat masuk ke Indonesia. Ketersediaan stok iPhone yang lebih banyak/bervariasi. Memiliki layanan untuk titip klaim garansi resmi ke Apple, yakni tempat iPhone tersebut dibeli/berasal.


Jual iPhone XR 256GB 128GB 64GB Garansi Resmi TAM IBOX Black White Red Jakarta Pusat

Baca juga: iPhone 15 Resmi Bisa Dibeli Langsung di Indonesia Mulai Hari Ini 2. Cara cek garansi iPhone via mysupport.apple.com. Buka website ini https://mysupport.apple.com melalui browser.; Lalu, login menggunakan Apple ID atau akun iCloud yang sama seperti digunakan pada iPhone. Setelah berhasil masuk, pengguna bakal disajikan dengan beberapa informasi dukungan perangkat, yang salah satunya.


Inilah Perbedaan iPhone Garansi iBox, Inter, dan TAM

1. iBox. iBox - Garansi Resmi iPhone Apa Saja. Mendengar pertanyaan "Garansi Resmi iPhone Apa Saja Sih?", yang terbesit di benak kebanyakan orang mungkin adalah iBox. Yap, iBox merupakan salah satu distributor yang memiliki hak exclusive untuk memasarkan produk Apple asli di Indonesia. Bukan cuma iPhone, iBox juga menyediakan berbagai.

Scroll to Top